Student Led Conference (SLC): Strategi Efektif Mengembangkan Kemampuan Bercerita Anak
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi efektivitas kegiatan Student Led Conference (SLC) dalam meningkatkan kemampuan bercerita anak di TK Muslimat NU 03 Assa'adah. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus instrumental. Studi kasus ini dilakukan untuk mengidentifikasi manfaat SLC, serta faktor pendukung dan penghambat pelaksanaannya. Teknik pengumpulan data yang digunakan meliputi observasi, wawancara, dan dokumentasi. Selanjutnya, data yang diperoleh dianalisis menggunakan analisis data model Miles dan Huberman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa SLC dapat meningkatkan kepercayaan diri, motivasi belajar, dan kemampuan bercerita anak. Namun, pelaksanaan SLC juga dipengaruhi oleh berbagai faktor, seperti kehadiran orang tua, kemampuan guru, dan ketersediaan sumber daya.
References
Agustina, M., Azizah, E. N., & Koesmadi, D. P. (2021). Pengaruh Pemberian Reward Animasi terhadap Motivasi Belajar Anak Usia Dini selama Pembelajaran Daring. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(1), 353–361. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i1.1331.
Anggraini, N. (2021). Peranan Orang Tua Dalam Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini. Metafora: Jurnal Pembelajaran Bahasa Dan Sastra, 7(1), 43. https://doi.org/10.30595/mtf.v7i1.9741.
Aprida, S. N., & Suyadi, S. (2022). Implementasi Pembelajaran Al-Qur’an Terhadap Perkembangan Nilai Agama dan Moral Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 2462–2471. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i4.1959.
Ayudia, C. (2014). Upaya Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Partisipasi Orang Tua di SDN Kecamatan Pariaman Utara Kota Pariaman. Jurnal Bahana Manajemen Pendidikan, 2(1), 100–107.
Benson, B. P., & Barnett, S. P. (2005). Student-Led Conferencing Using Showcase Portfolios. SAGE Publications. https://books.google.co.id/books?id=SI12AwAAQBAJ
Bruner, J. S. (1986). Actual Minds, Possible Worlds. Harvard University Press.
Easley, S. D., & Mitchell, K. (2003). Portfolios Matter: What, Where, When, why and how to Use Them. Pembroke Publishers. https://books.google.co.id/books?id=gQj6qedcFowC.
Fauziah Nasution, Siregar, A., Arini, T., & Vira Ulfia Zhani. (2023). Permasalahan Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Dan Keguruan, 1(5), 406–414.
Gustiana, E., & Kristi Pramudika Sari, A. (2022). Keterlibatan Orang Tua Dalam Bidang Pendidikan Terhadap Perilaku Sosial Emosional Anak Usia Dini. Jurnal Pelita PAUD, 7(1), 199–204. https://doi.org/10.33222/pelitapaud.v7i1.2180.
Hermawati, D., Rohaeni, A., & Nurhayati, S. (2021). Implementation of the student-led conference method To develop children's self-reliance. Empowerment : Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Luar Sekolah, 10(1), 73–79.
Humaira, M. (2019). Membangun Karakter dan Melejitkan Potensi Anak. Elex Media Komputindo. https://books.google.co.id/books?id=SEyrDwAAQBAJ.
Imam setiawan, S. P. D. R. A. M. M. K. S. P. A. K. N. T. W. S. P. C. S. P. (2022). Bunga Rampai Manajemen Pendidikan Anak Usia Dini. CV Jejak (Jejak Publisher). https://books.google.co.id/books?id=njp9EAAAQBAJ.
Irma, C. N., Nisa, K., & Sururiyah, S. K. (2019). Keterlibatan Orang Tua dalam Pendidikan Anak Usia Dini di TK Masyithoh 1 Purworejo. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 214. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.152.
Izzati & Yulsyofriend, Y. (2020). Pengaruh metode bercerita dengan boneka tangan terhadap perkembangan kognitif anak usia dini. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(1), 472–481.
Khaidir, M. A., Kosilah, S. S. M. P., Agus Kistian, M. P., Nur Dafiq, S. P. M. A., Miswar Saputra, M. P., Nur Kholik, S. P. I. M. S. I., & Nanda Saputra, M. P. (2021). Pendidikan Akhlak Anak Usia Dini. Yayasan Penerbit Muhammad Zaini. https://books.google.co.id/books?id=Oe85EAAAQBAJ.
Kurniasih, K., Supena, A., & Nurani, Y. (2021). Peningkatan Kepercayaan Diri Anak Usia Dini melalui Kegiatan Jurnal Pagi. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 2250–2258. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.1109.
Kurniawan, A., Ningrum, A. R., Hasanah, U., Dewi, N. R., Muhammadiah, M., Putri, N. K., Putri, H., Uce, L., Ramadhani, W. N., & others. (2023). Pendidikan Anak Usia Dini. Global Eksekutif Teknologi. https://books.google.co.id/books?id=JnOvEAAAQBAJ.
Marwah, M. (2022). Stimulasi Kemampuan Bercerita Anak Usia Dini Melalui Media Boneka Tangan. Murhum : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 34–42. https://doi.org/10.37985/murhum.v3i1.76.
Mokoagow, S. (2021). Peran Guru Pendamping dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. Journal of Elementary Educational Research, 1(1), 20–26. https://doi.org/10.30984/jeer.v1i1.39.
Rachman, S. A. (2020). 408-Article Text-1149-1-10-20200918. Pentingnya Penyediaan Lingkungan Belajar Yang Kondusif Bagi Anak Usia Dini Berbasis Kunjungan Belajar Di Masa New Normal, 6(3). https://doi.org/10.5281/zenodo.4035268.
Rijkiyani, R. P., Syarifuddin, S., & Mauizdati, N. (2022). Peran Orang Tua dalam Mengembangkan Potensi Anak pada Masa Golden Age. Jurnal Basicedu, 6(3), 4905–4912. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2986.
Rofita, D., Seman Jerubu, A., Fatima, M., Angkur, M., Pendidikan, PPaud, G., Santu, U., Ruteng, P., & Yani, J. A. (2022). Bentuk Keterlibatan Orang Tua dalam Pendidikan Anak Usia Dini. In Bentuk Keterlibatan Orang Tua… (Vol. 40, Issue 1).
Rosida, S., Hidayah, N., Nurrahmawati, E., Kalifah, D. R. N., Ningrum, A. R., Faturahman, E., Noflidaputri, R., Rohmiyati, Y., Qamarya, N., & others. (2023). Stop Keterlambatan Berbicara Pada Anak. Global Eksekutif Teknologi. https://books.google.co.id/books?id=eZ6vEAAAQBAJ.
Setyawati, W. A. (2023). Menoreh Tabula Rasa. Pandiva Buku. https://books.google.co.id/books?id=0ey9EAAAQBAJ.
Shahbana, E. B., Kautsar farizqi, F., & Satria, R. (2020). Implementasi Teori Belajar Behavioristik Dalam Pembelajaran. Jurnal Serunai Administrasi Pendidikan, 9(1), 24–33. https://doi.org/10.37755/jsap.v9i1.249.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, kualitatif dan R&D. Alfabeta.
Suprayitno, A. (2020). Menyusun PTK Era 4.0. Deepublish. https://books.google.co.id/books?id=FKrSDwAAQBAJ.
Talango, S. R. (2020). Konsep Perkembangan Anak Usia Dini. Early Childhood Islamic Education Journal, 1(1), 92–105. https://doi.org/10.54045/ecie.v1i1.35.
Trisdiana, N. Z., Arkam, R., & Mustikasari, R. (2022). Dengan Media Boneka Jari. 2(2), 92–101.
Triwardhani, I. J., Trigartanti, W., Rachmawati, I., & Putra, R. P. (2020). Strategi Guru dalam membangun komunikasi dengan Orang Tua Siswa di Sekolah. Jurnal Kajian Komunikasi, 8(1), 99. https://doi.org/10.24198/jkk.v8i1.23620.
Urbayatun, S., Maryani, I., Bhakti, C. P., & Sulisworo, D. (2018). Komunikasi Pedagogik untuk Pengembangan Kemampuan Literasi pada Siswa. Ika Maryani. https://books.google.co.id/books?id=2gIpEAAAQBAJ.
Vygotsky, L. S. (1978). Mind in Society: The Development of Higher Psychological Processes. Harvard University Press.
Copyright (c) 2024 Titin Faridatun Nisa, Erisa Sekar Nandatami, Muhammad Busyro Karim
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright Notice
- Semua artikel yang termuat dalamJournal Of Early Childhood And Islamic Education dilindungi oleh Undang-Undang dan dilarang mengutip atau mengkopi artikel untuk kepentingan komersial tanpa persetujuan editor jurnal .
- Jika anda menemukan beberapa artikel yang diterbitkan di Journal Of Early Childhood And Islamic Education yang berpotensi melanggar hak cipta, silahkan bisa menghungi kami melalui kontak yang tersedia.
- Aspek hukum dan legal formal artikel di Journal Of Early Childhood And Islamic Education terlisensi oleh Creative Commons Attribution 4.0 International License.
- Seluruh informasi yang termuat di Journal Of Early Childhood And Islamic Education bersifat akademis, sehingga pengelola Journal Of Early Childhood And Islamic Education tidak bertanggung jawab terhadap kerugian yang ditimbulkan akibat dari penyalahgunaan informasi dari jurnal ini.